Not Registered
Pilot Susi Air Phillip Mark Mehrtens (atas) berbicara dalam konferensi pers terkait pembebasan dirinya dari penyanderaan Tentara Pembebasan Nasionanl Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM) di Pangkalan TNI AU Yohanis Kapiyau Timika, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Sabtu (21/9/2024). Philip yang merupakan WNA asal Selandia Baru itu disandera oleh kelompok bersenjata pimpinan Egianus Kogoya sejak Februari 2023 saat mendaratkan pesawat jenis Pilatus Porter PC-6 di lapangan terbang Distrik Paro, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. | ANTARA FOTO/Marcell

Nasional

Misteri Proposal KKB dan Permintaan Terakhir Kapten Philip

Beredar video permintaan terakhir Kapten Philip Mark Mehrtens sebelum dibebaskan.

REPUBLIKA.ID,JAKARTA — Kesuksesan pembebasan pilot  maskapai penerbangan Susi Air Kapten Philip Mark Mehrtens masih menyisakan misteri seputar apa sebenarnya isi proposal dari Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) sebagai syarat dibebaskannya penerbang berpaspor Selandia Baru tersebut. Kapten Philip diketahui dibebaskan setelah ditawan KKB selama satu tahun tujuh bulan. Kapten Philip kemudian diterbangkan ke...

Gerakan “Literasi Umat” merupakan ikhtiar untuk memudahkan masyarakat mengakses informasi. Gerakan bersama untuk menebarkan informasi yang sehat ke masyarakat luas. Oleh karena informasi yang sehat akan membentuk masyarakat yang sehat.

Donasi Literasi Umat

Menyibak Jalur Daendels Selatan

Jalur selatan Pulau Jawa ini punya keindahan pantai dan peninggalan sejarahnya pun tak terbantahkan.

SELENGKAPNYA

Hizbullah Mulai Balas Peledakan Pager, Dua Tentara IDF Tewas

Perang darat antara Lebanon dan Israel makin mengancam.

SELENGKAPNYA

Trump: Israel Akan Musnah Dalam Dua Tahun Jika Saya Kalah Pilpres

Trump menakut-nakuti pemilih Yahudi di Amerika.

SELENGKAPNYA